Posts

Showing posts from 2020

Minuman Khas Indonesia

Image
Pada kesempatan kali ini kami akan memberikan beberapa artikel yang berkaitan tentang pembahasan mengenai Minuman Khas Indonesia Dengan Rasa Juara. Berikut ini akan kami berikan beberapa ulasan dan pembahasan yang berkaitan mengenai Minuman Khas Indonesia Dengan Rasa Juara Indonesia memang kaya akan kebudayaan, wisata alam, hingga kuliner. Semuanya tersebar rata dari Sabang hingga Marauke. Dalam traveling, satu yang nggak boleh ketinggalan adalah mencicipi kuliner khas yang ada di destinasi wisatamu. Percuma jauh-jauh melancong ke pantai, air terjun, gunung, festival, atau apapun, kalau kamu nggak sekalipun icip-icip kulinernya. Minuman segar ini pasti sudah sering kamu nikmati di kala dahaga menderamu. Apalagi kalau bukan Es Dawet alias Es Cendol yang rasanya sangat ntap! Minuman menyegarkan satu ini biasa disebut es cendol oleh orang Sunda. Sementara di Jawa Tengah, minuman ini dikenal sebagai es dawet. Terbuat dari tepung beras yang bentuk dengan cetakan khusus, dicampur dengan gul

Penikmat Kuliner Sejati

Image
Kuliner adalah salah satu yang tidak bisa dilepaskan dari lidah para penikmatnya,dan kota kota di Indonesia ini bisa kita klasskan sebagai kota yang bisa menghasilkan kuliner yang rasanya luar biasa dan bisa kita jadikan sebagai surga kuliner .Pada kesempatan kali ini kami akan memberikan beberapa artikel yang berkaitan tentang pembahasan mengenai Kota Surga Penikmat Kuliner Sejati Berikut ini akan kami berikan beberapa ulasan dan pembahasan yang berkaitan mengenai Kota Surga Penikmat Kuliner Sejati 1. Bandung tak cuma menyuguhkan tempat wisata yang menawan hati. Kulinernya juga sanggup membuatmu susah move-on dari kota ini Kalau kamu suka jajan, menjamah Kota Bandung tuh udah kayak mencicipi serambi surga. Gimana enggak? Bandung punya sejuta kuliner lezat yang bisa membuatmu meneteskan air liur. Gak cuma makanan berat, tapi juga berbagai jajanan siap santap yang sangat menggugah selera.Ada nasi kalong, mie kocok, surabi, colenak, pisang molen, es goyobod, es oren, dan masih banyak lag

Kuliner Bahan Dasar Duren

Image
Pada kesempatan kali ini kami akan memberikan beberapa artikel yang berkaitan tentang pembahasan mengenai Kuliner Olahan Duren .Berikut ini akan kami berikan beberapa ulasan dan pembahasan yang berkaitan mengenai Kuliner Olahan Duren Musim durian memang bisa dibilang hampir berakhir. Nggak banyak lagi abang-abang yang jualan durian di pinggir jalan. Mumpung masih ada yang jual, yuk borong durian sebanyak-banyaknya. Setelah itu dibuat jadi kuliner olahan durian yang maknyus. Tertarik?Sebagai dedikasi buat pecinta durian, Kami akan kasih 6 referensi kuliner olahan durian khas nusantara yang rasanya nikmat banget. Mulai dari minuman sampai makanan dengan bahan baku durian. Buat kamu pecinta durian, wajib banget sih wisata kuliner buat hunting makanan atau minuman dengan embel-embel durian ini. Udah nggak sabar? Yuk simak aja ulasannya ya. Pancake Durian pasti jadi favorit para penggila durian. Kulitnya yang lembut dan mudah sobek akan mengeluarkan daging durian yang manis dan nikmat. Idam

Nendang Asal Blitar

Image
Blitar punya jutaan simpananan kuliner yang bisa menggugah birahimu. Pada kesempatan kali ini kami akan memberikan beberapa artikel yang berkaitan tentang pembahasan mengenai Kuliner Nendang Asli Blitar. Berikut ini akan kami berikan beberapa ulasan dan pembahasan yang berkaitan mengenai Kuliner Nendang Asli Blitar Kota ini menyimpan banyak sejarah masa lampau yang berhubungan dengan keluarga Bung Karno dan jejak-jejak peperangan menjelang kemerdekaan negeri ini seperti wisata makam Bung Karno, Istana Gebang (Rumah Bung Karno), dan beberapa candi sejak jaman Belanda yang tersebar di tanah Blitar. Selain kental akan sejarah, ternyata Blitar juga memiliki daya tarik berupa wisata kuliner yang beranekaragam.Para wisatawan yang berkunjung ke Blitar umumnya akan menyempatkan waktu untuk mencicipi kuliner khas Kota Bung Karno ini. Kuliner khas Blitar memiliki ciri khas pedas dan gurih untuk makanan dan segar untuk minumannya. Kira-kira apa saja ya kuliner khas yang biasa diburu para wisataw

Kuliner Kota Jogja

Image
Berbicara makanan pedas dan Jogjakarta tentu saja tidak bisa kita lepaskan dengan kuliner murah yang menggugah selera.Pada kesempatan kali ini kami akan memberikan beberapa artikel yang berkaitan tentang pembahasan mengenai Kuliner Kota Jogja Siap Goyang Lidah. Berikut ini akan kami berikan beberapa ulasan dan pembahasan yang berkaitan mengenai Kuliner Kota Jogja Siap Goyang Lidah Siapa sih yang tidak suka berburu kuliner pedas dengan cabai melimpah? Ya, kita sebagai orang Indonesia sudah terbiasa dengan bumbu rempah dan rasa pedas di lidah. Bahkan jika makanan yang kita cecap rasanya kurang pedas, kita tidak akan segan-segan menambahkan saus cabai supaya membuatnya makin pedas dan nikmat. 1. Sate Petir Pak Nano: sate, gulai, dan tongseng kambing pedas yang bikin berkeringat dan garuk-garuk kepala Siapa yang gak tahu sate petir Pak Nano di Jl. Ringroad Selatan 90, Yogyakarta ini? Bahkan, Pak Bondan Winarno aja pernah lho bertandang ke warung sederhana di pinggir jalan ini. Memang waru

Sate Petir Pak Nano

Image
Salah satu kuliner Indonesia yang ada di Jogjakarta yang terkenal dengan rasanya yang berbeda dari yang lain,Beberapa artikel yang akan kami sajikan untuk anda kali ini ,bisa sangat membantu apabila anda ingin mencari informasi yang berikaitan mengenai Sate Petir Pak Nano BIkin Lidah Ketar Ketir. Dan dalam kesempatan kali ini kami akan memberikan beberapa artikel yang membahas dan mengulas mengenai Sate Petir Pak Nano BIkin Lidah Ketar Ketir Beberapa motor dan mobil terlihat memenuhi area parkir warung makan sederhana di Jalan Ring Road Selatan Yogyakarta ketika tiba jam makan siang. Kendaraan YogYES pun ikut mengisi lahan parkir yang luasnya tak seberapa tersebut. Sementara itu, aroma sedap menguar dari dalam warung semakin membangkitkan rasa lapar yang sedari tadi kami tahan. Warung Sate Petir Pak Nano, begitulah tempat makan ini dikenal oleh para pecinta kuliner. Kata “Petir” digunakan karena sajian sate yang disediakan di warung ini memiliki cita rasa pedas sebagai ciri khasnya. P

Udang Bakar Madu Banyu Mili

Image
Kombinasi dari wisata air yang berpad dengan lezatnya Udang Bakar Madu yang sangat amat menggugah selera hanya bisa ditemukan di Jogjakarta tepatnya di Warung Banyu Mili. Beberapa artikel yang akan kami sajikan untuk anda kali ini ,bisa sangat membantu apabila anda ingin mencari informasi yang berikaitan mengenai Warung Udang Bakar Madu Banyu Mili. Dan dalam kesempatan kali ini kami akan memberikan beberapa artikel yang membahas dan mengulas mengenai Warung Udang Bakar Madu Banyu Mili Siang itu terasa begitu menyegarkan di Banyu Mili Country Club yang dilengkapi dengan kolam renang, wahana air, hutan kecil, dan danau buatan. Beberapa anak berteriak gembira sambil bermain di wahana air, sementara yang dewasa asyik berenang atau duduk santai di pinggir kolam. Sebagian lainnya terlihat sedang menikmati makan di resto yang bersebelahan dengan kolam. Udang Bakar Madu dan Kepiting Telur adalah menu nan juara yang menjadi andalan Banyu Mili Resto. Cobalah untuk mencicipi Udang Bakar Madunya,

Angkringan Jogja Goyang Lidah

Image
Siapa sih yang gak suka dengan suasana yang bisa bikin makin asik dan enak,bisa sambil ngobrol dan curcol sambil makan,Beberapa artikel yang akan kami sajikan untuk anda kali ini ,bisa sangat membantu apabila anda ingin mencari informasi yang berikaitan mengenai Angkringan Jogja Sambil Nongs Sambil Goyang Lidah , Dan dalam kesempatan kali ini kami akan memberikan beberapa artikel yang membahas dan mengulas mengenai Angkringan Jogja Sambil Nongs Sambil Goyang Lidah 1. ANGKRINGAN LEK MAN DAN KOPI JOS YANG LEGENDARIS Angkringan Lek Man sudah begitu terkenal di Jogja dengan Kopi Jos sebagai minuman spesialnya, segelas kopi disajikan panas dengan diberi arang yang masih menyala. Sedangkan menu makanannya hampir sama dengan angkringan lain, yaitu nasi kucing, aneka gorengan, sate telur puyuh, sate usus, sate kulit, dll. Lek Man adalah putra dari Mbah Pairo yang konon adalah pedagang angkringan pertama di Jogja yang telah berjualan sejak tahun 1950-an. Tak ayal karena kelegendarisannya inilah

Kuliner Mblusuk Asal Kota Jogja

Image
Paling susah deh buat bisa cari tempat makan tersembunyi diantara para manusia yang banyaknya luar biasa ini,Beberapa artikel yang akan kami sajikan untuk anda kali ini ,bisa sangat membantu apabila anda ingin mencari informasi yang berikaitan mengenai Kuliner Mblusuk Di Jogja . Dan dalam kesempatan kali ini kami akan memberikan beberapa artikel yang membahas dan mengulas mengenai Kuliner Mblusuk Di Jogja 1. GUDEG PAWON Di sebuah lorong dengan peringatan untuk menuntun motor, antrian sudah mengular menuju sebuah pintu dapur rumah pertama di lorong tersebut. Rupanya ini adalah barisan manusia yang kelaparan menjelang tengah malam. Warung gudeg ini mendapat sebutan Gudeg Pawon dikarenakan melayani pembelinya langsung di dalam dapur alias pawon. Daging ayam kampung yang empuk serta rasa gudeg yang tak terlalu manis membuatnya diterima masyarakat di luar Jogja. 2. MANGUT LELE MBAH MARTO Setelah sempat tersesat karena letaknya yang tersembunyi, akhirnya YogYES berhasil menemukan rumah sekal

Kuliner Nikmat Kota Senja

Image
Kuliner Nikmat Kota Senja Beberapa artikel yang akan kami sajikan untuk anda kali ini ,bisa sangat membantu apabila anda ingin mencari informasi yang berikaitan mengenai Kuliner Wajib Di Kota Senja. Dan dalam kesempatan kali ini kami akan memberikan beberapa artikel yang membahas dan mengulas mengenai Kuliner Wajib Di Kota Senja 1. ANGKRINGAN LIK MAN Inilah angkringan paling terkenal di Jogja, semua orang pasti mengetahuinya. Selain letaknya yang strategis, yakni di samping Stasiun Tugu, juga karena salah satu menunya yang paling istimewa. Dialah Kopi Joss, kopi hitam yang dalam penyajiannya dimasuki bara api menyala dari tungku pembakaran. Kopi yang tak lazim ini bahkan masuk ke dalam salah satu cara minum kopi paling unik di dunia. 2. MANGUT LELE MBAH MARTO Mangut Lele Mbah Marto atau biasa juga disebut sego nggeneng yang tersembunyi di sebuah kampung di belakang kampus ISI ini menjadi salah satu kuliner wajib yang harus dicoba. Rasanya yang enak membuatnya dikenal hingga ke kota-ko